Ada apa dengan hari guru?



Setiap hari adalah hari guru, sebab menjadi sebuah kenistaan jika seorang murid lupa akan jasa gurunya. 
Jasa seorang guru takkan mampu kita balas walau dengan ribuan tahun khidmat kepadanya.

Imam Sya'roni berkata dalam kitabnya Anwarul Qudsiyah :

و من شأنه أن لا يرى أنه كفأ أستاذه و لو خدمه ألف عام، و أنفق عليه الألوف من المال، و من خطر بباله بعد ذلك أنه قابله بشيء، فقد خرج عن الطريق، و نقض العهد

"Dan termasuk adab seorang murid adalah tidak merasa bahwa ia telah membalas budi gurunya walau dengan khidmat seribu tahun atau bersedekah kepadanya dengan ribuan harta, barang siapa yang terbesit dalam hatinya bahwa ia telah membalas salah satu jasa gurunya setelah melakukan hal tersebut, maka ia telah keluar dari jalan seorang murid, dan membatalkan ikatan dengan guru."

اللَّهُمَّ صَلِّ عَلَى سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ وَعَلَى آل سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ

Komentar

Postingan populer dari blog ini

𝙎𝙐𝙍𝘼𝙏 𝘾𝙄𝙉𝙏𝘼 𝘿𝘼𝙍𝙄𝙆𝙐 𝘼𝙇-𝙌𝙐𝙍'𝘼𝙉𝙈𝙐

Berharaplah Hanya Kepada Allah

Arti Seorang Sahabat

Hafalkan meski tak hafal hafal

Kebaikanmu Tidak Akan Sia-sia

Ketika kita menginginkan sesuatu yang belum kunjung didapatkan

Obati sakit hatimu, maka akan sembuh pula seluruh tubuhmu.

Motivasi

BACA!..

Antara kelebihan dan keistimewaan shalat malam