Belajar dari hujan

Belajar dari hujan ia tetap kembali walau jatuh berkali-kali kegagalan bukan alasan untuk berhenti bermimpi bukan pula membuat kita lelah untuk berjuang ingatlah masa kecil dimana selalu ada tawa sesaat kesedihan.

Selalu ada harapan meski itu bagian perjalanan kecil saja yang ada adalah bagaimana kita menata langkah untuk mewujudkannya meski bukan perjalanan jauh dan perjuangan yang besar ingatlah bahwa cita-cita dalam doa itu berharga dan menelisik malam memeluk do'a dan do'a jauh bukan akhir dari segalanya.

Gagal bukan tempat akhirmu untuk berjuang sebab kegagalan adalah rangkaian warna yang membuat perjuanganmu terasa indah ia adalah tali yang menguatkan keputusanmu setelahnya.

"Dan janganlah kamu berputus asa dari rahmat Allah, sesungguhnya tiada berputus asa dari rahmat Alloh melainkan kaum yang kafir" 

(QS. Yusuf: 87)

Komentar

Postingan populer dari blog ini

๐™Ž๐™๐™๐˜ผ๐™ ๐˜พ๐™„๐™‰๐™๐˜ผ ๐˜ฟ๐˜ผ๐™๐™„๐™†๐™ ๐˜ผ๐™‡-๐™Œ๐™๐™'๐˜ผ๐™‰๐™ˆ๐™

Berharaplah Hanya Kepada Allah

Arti Seorang Sahabat

Hafalkan meski tak hafal hafal

Kebaikanmu Tidak Akan Sia-sia

Ketika kita menginginkan sesuatu yang belum kunjung didapatkan

Obati sakit hatimu, maka akan sembuh pula seluruh tubuhmu.

Motivasi

BACA!..

Antara kelebihan dan keistimewaan shalat malam